Image of ARAH BARU STUDI `ULUM AL-QUR`AN - Memburu Pesan Tuhan Di Balik Fenomena Budaya

Text

ARAH BARU STUDI `ULUM AL-QUR`AN - Memburu Pesan Tuhan Di Balik Fenomena Budaya



Dalam karya ini, penulis membedakan antara wahyu, al- Qur'an dan Mushaf Usmani. Ketiganya adalah tiga nama.yang kendati mengacu pada satu substansi, namun berbeda kadar muatannya. wahyu sebagai pesan otentik Tuhan masih memuat keseluruhan pesan Tuhan; al-Qur'an sebagai wujud kongkrit pesan Tuhan dalam bentuk bahasa Arab oral memuat kira-kira sekitar lima puluh persen pesan Tuhan; dan Mushaf Usmani sebagai wujud kongkrit pesan Tuhan dalam bentuk bahasa Arab tulis hanya memuat kira-kira tiga puluh persen pesan Tuhan. Jika selama menjadi wahvu masih memuat keseluruhan pesan Tuhan, tidak demikian ketika telah menjadi al-Qur'an dan Mushaf Usmani, Itu terjadi, bukan karena Tuhan tidak mampu menjamin keabadian pesan-Nya, melainkan karena keterbatasan bahasa Arab yang dijadikan wadah pesan Tuhan yang tak terbatas itu.


Ketersediaan

DBNA-3282X1.6.191/A.37/Wijaya AMy Library (A.37)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Non serial
No. Panggil
2X1.6.191/A.37/Wij A
Penerbit Pustaka Pelajar : YOGYAKARTA.,
Deskripsi Fisik
267 hlm; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786028479349
Klasifikasi
2x1.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
2009
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this