Image of PENDIDIKAN HUKUM PERSPEKTIF AL-QUR’AN DAN HADITS

Artikel Jurnal

PENDIDIKAN HUKUM PERSPEKTIF AL-QUR’AN DAN HADITS



Al-qur’an sebagai kitab hidayah, sarat dengan ayat-ayat yang mengatur tingkah laku dan sikap tindak bani adam. Bukan saja dalam hal hubungan vertikal antara manusia dengan Allah SWT sebagai sang Khalik, melainkan juga dalam
hubungan horizontal antara insan yang satu dengan yang lainnya sebagai sesama makhluk. Ayat-ayat al-Qur’an yang mengatur hubungan vertikal antara manusia dengan Allah SWT lazim disebut dengan istilah ayat-ayat hukum ibadah.
Sedangkan ayat-ayat yang mengatur interaksi horizontal antara sesama manusia dikenal dengan sebutan ayat-ayat hukum muamalah. Sayangnya, ayat-ayat hukum dalam al-Qur’an secara umum dan keseluruhan belum mendapat
perhatian yang memadai. Tulisan ini membahas ayat-ayat yang berkaitan dengan hukum dalam al-Qur’an dan hadits. Pembahasan ini digali dengan kajian Pustaka. Diharapkan tulisan ini dapat memberikan gambaran tentang
pendidikan hukum perspektif Al-qur;an dan hadits.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2x16.2.1 (juli2022)
Penerbit Adiba Aisha Amira / Universiti Kebangsaan Malaysia : Malaysia.,
Deskripsi Fisik
14 Hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
E- 2809-3712
Klasifikasi
2x16.2.1 (juli2022)
Tipe Isi
-
Tipe Media
Text PDF
Tipe Pembawa
-
Edisi
Vol. 1 No. 1: Desember 2021
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this